PEDULI, BERMANFAAT DAN BERKELANJUTAN WSBP 2018.pdf · 2019. 7. 11. · Keberadaan PT Waskita Beton...

172
PEDULI, BERMANFAAT DAN BERKELANJUTAN CARING, BENEFICIAL AND SUSTAINABLE Laporan Berkelanjutan Sustainability Report 2018

Transcript of PEDULI, BERMANFAAT DAN BERKELANJUTAN WSBP 2018.pdf · 2019. 7. 11. · Keberadaan PT Waskita Beton...

  • 2018

    PEDULI, BERMANFAAT DAN BERKELANJUTAN | CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE

    PEDULI, BERMANFAAT DAN BERKELANJUTAN

    CARING, BENEFICIAL AND SUSTAINABLE

    Laporan BerkelanjutanSustainability Report 2018

  • Keberadaan PT Waskita Beton Precast Tbk dalam industri manufaktur beton pracetak dan ready mix di Indonesia tidak sekadar mencari keuntungan. Lebih dari itu, Perseroan juga mengemban tugas untuk melaksanakan program tanggung jawab sosial perusahaan. Melalui program-program tersebut, PT Waskita Beton Precast Tbk membangun kepedulian dan bersinergi dengan berbagai pemangku kepentingan sehingga kehadirannya membawa manfaat yang nyata bagi masyarakat dan lingkungan. Spirit menciptakan keseimbangan antara mengejar keuntungan serta membangun kepedulian sosial dan lingkungan merupakan kunci bagi Perseroan untuk maju dan berkembang, sekaligus memenangkan persaingan.

    The existence of PT Waskita Beton Precast Tbk in the precast and ready mix concrete manufacturing industry in Indonesia is not just for profit. More than that, the Company also has the duty to carry out corporate social responsibility programs. Through these programs, PT Waskita Beton Precast Tbk builds concern and synergizes with various stakeholders so that its presence brings tangible benefits to the society and environment. Spirit creates a balance between pursuing profits and building social and environmental concerns is the key for the Company to.progress and develop, while winning competition

    PEDULI, BERMANFAAT DAN BERKELANJUTAN

    CARING, BENEFICIAL AND SUSTAINABLE

  • 4PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    DAFTAR ISITable of ConTenTs

    Daftar IsiTable of Contents

    8 Tentang Laporan Keberlanjutanabout sustainability Report

    8 Tentang Laporan KeberlanjutanAbout Sustainability Report

    9 Prinsip-Prinsip Penetapan Konten LaporanPrinciples of Report Content Determination

    11 Daftar Topik Material dan Batasan (102-47)List of Material Topics and Boundaries (102-47)

    8 Laporan Direksiboard of Directors’ Report

    20 Laporan Direksi (102-14)Board of Directors’ Report (102-14)

    2 Penjelasan Tema explanation of Themes

    4 Ikhtisar KinerjaHighlight Performance

    38 Logo PerusahaanCompany Logo

    39 Komposisi Pemegang Saham (102-5)Shareholder Composition (102-5)

    42 Kegiatan Usaha, Produk dan Layanan (102-2)Kegiatan Usaha, Produk dan Layanan (102-2)

    50 Struktur OrganisasiOrganization Structure

    52 Pasar dan Wilayah Penjualan (102-6)Market and Sales Area (102-6)

    54 Skala Perusahaan (102-7)Company Scale (102-7)

    55 Informasi Mengenai Karyawan (102-8)Employee Composition (102-8)

    58 Rantai Pasokan (102-9)Supply Chain (102-9)

    60Perubahan Signifikan Selama Periode Pelaporan (102-10)Significant Changes During Reporting Period (102-10)

    61 Penerapan Prinsip Kehati-hatian (102-11)Prudence Principle Implementation (102-11)

    61 Inisiatif Eksternal (102-12)External Initiatives (102-12)

    62 Keanggotan dalam Asosiasi (102-13)Membership in Association (102-13)

    26 Profil PerusahaanCompany Profile

    28 Informasi UmumGeneral Information

    30 Sekilas PerusahaanCompany at a Glance

    34 Visi, Misi, Budaya dan Motto Perusahaan (102-16)Vision, Mission, Corporate Culture and Motto (102-16)

    36 Budaya PerusahaanCorporate Culture

    37 Motto PerusahaanCompany Motto

  • 5 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    DAFTAR ISITable of ConTenTs

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    64 Tata Kelola Perusahaan Yang BaikGood Corporate Governance

    70 Struktur Tata Kelola (102-18)Governance Structure (102-18)

    82 Etika dan Integritas (102-16)Ethics And Integrity (102-16)

    87 Sistem Pelaporan Pelanggaran (103-2, 205-1)Whistleblower Policy Sysitem (103-2, 205-1)

    90 Kebijakan Gratifikasi (103-2, 205-1)Gratification Policy (103-2, 205-1)

    93 Kinerja Ekonomieconomic Performance

    93 Memberikan Layanan Terbaik untuk BangsaGiving The Best Service To The Nation

    93 Kinerja Lingkunganenvironment Performance

    111Membangun Kepedulian Terhadap Kelestarian LingkunganBuilding Care For Environmental Sustainability

    93 Kinerja Sosialsocial Performance

    119 Kian Maju Dengan Sumber Daya Manusia PilihanGrowing Forward With Selected Human Capital

    133 Kecelakaan Kerja Nol Sebagai PrioritasOccupational Health and Safety Standards

    141 Memberikan Yang Terbaik Untuk PelangganGiving The Best For Customers

    152 Indeks Standar GRIGRI Index standards

    Indeks POJK No.51 /POJK.03/2017 PoJK Index no.51 /PoJK.03/2017

    Lembar Umpan Balikfeedback sheet

  • 6PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Ikhtisar Kinerja 20182018 Peformance Highlights

    Kinerja Ekonomieconomic Performance

    UraianDescription

    SatuanUnit 2018

    Kuantitas ProduksiProduction Quantity

    Jenis/MacamType 24

    Jumlah Total OperasiTotal Number of Operations

    Unit KantorOffice Unit

    6 Kantor Area Pemasaran, 1 1 Plant Precast, dan 73 Batching Plant6 Marketing Area Offices, 11 Precast Plants, and 73 Batching Plants

    Kapasitas ProduksiProduction capacity

    Ton per TahunTonnes per year 3.500.000

    Penjualan UsahaBusiness Sales

    Triliun RupiahTrillion Rupiah 8,00

    Laba (Rugi) BersihNet Profit (Loss

    Triliun RupiahTrillion Rupiah 1,13

    AsetAssets

    Triliun RupiahTrillion Rupiah 15,17

    LiabilitasLiabilities

    Triliun RupiahTrillion Rupiah 7,48

    EkuitasEquity

    Triliun RupiahTrillion Rupiah 7,69

    Pelibatan Pemasok Lokal (Indonesia)Involvement of Local Suppliers (Indonesia)

    Unit PerusahaanCompany Unit

    197 dari total 198 pemasok197 from a total of 198 suppliers

  • 7 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    IkhTISAR kINERjA 20182018 PefoRmanCe HIGHlIGHTs

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Kinerja Lingkunganenvironmental Performance

    UraianDescription

    SatuanUnit 2018

    Volume bahan materialVolume of material:

    Pasir Sand m3 3.386.833,92

    Split Split m3 4.273.217,09

    Semen Cement ton 4.193.571,58

    Besi Iron ton 55.112,62

    PC Bar PC Bar ton 16.518,01

    PC Strand PC Strand ton 822.908,06

    Iron Wire Iron Wire ton 3.057,71

    Shear Connector Shear Connector set 112.206,00

    Joint Plate Joint Plate pcs 246.029,00

    Penggunaan Energi ListrikElectricity Usage kWh 5.680.702*

    Penggunaan AirWater usage Liter 150.630.709**

    *Penggunaan di 11 plant yang dimiliki Perseroan**Penggunaan di 9 plant yang dimiliki Perseroan

    *Usage at 11 plants owned by the Company** Usage at 9 plants owned by the Company

    Kinerja Sosialsocial Performance

    UraianDescription

    SatuanUnit 2018

    Jumlah KaryawanTotal Employees

    OrangEmployee 1.508

    Jumlah RekrutmenTotal Recruitments

    OrangEmployee 110

    Biaya Pendidikan dan PelatihanEducation and Training Costs

    Miliar RupiahBillion Rupiah 4,00

    Jumlah Jam Pelatihan Karyawan Laki-lakiTotal Training Hours for Male Employees

    Jam/Orang/TahunHour/Employee/Year 34,7

    Jumlah Jam Pelatihan Karyawan PerempuanTotal Training Hours for Female Employees

    Jam/Orang/TahunHour/Employee/Year 3,8

    Angka Kepuasan PelangganCustomer Satisfaction Index

    PersenPercentage 100

    Penyaluran Dana CSRDistribution of CSR Fund

    Miliar RupiahBillion Rupiah 1,64

  • 8PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Tentang Laporan keberlanjutanAbout Sustainability Report

    Perseroan berhasil membukukan kinerja positif selama tahun 2018.Pendapatan bersih naik 12,61% dibanding tahun sebelumnya, yakni dari Rp7,10 triliun pada tahun 2017 menjari Rp8 triliun pada tahun 2018

    The Company managed to record positive performance in 2018. Net income rose 12.61% compared to the previous year, from Rp7.10 trillionin 2017 to Rp8 trillion in 2018.

  • 9 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

  • 10PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Tentang Laporan Keberlanjutanabout sustainability Report

    Laporan Keberlanjutan ini merupakan laporan ketiga yang diterbitkan oleh PT Waskita Beton Precast Tbk (selanjutnya disebut dengan Waskita Beton Precast, Perseroan atau kami), dan akan diterbitkan secara rutin setahun sekali. Laporan sebelumnya terbit pada Maret 2018. Kurun waktu pelaporan adalah 1 Januari-31 Desember, kecuali diindikasikan lain. (Pengungkapan 102-50, 102-51, 102-52)

    Kami menerbitkan laporan ini sebagai bentuk transparansi kepada para pemangku kepentingan atas kinerja ekonomi, sosial dan lingkungan selama tahun 2018. Walau diterbitkan terpisah, Laporan ini merupakan satu kesatuan dengan Laporan Tahunan PT Waskita Beton Precast Tbk 2018. Selain kegiatan operasional Kantor Pusat, laporan ini juga mencakup berbagai kegiatan semua plant milik Perseroan yang tersebar di beberapa tempat di Indonesia. (102-45)

    Seiring dengan mulai berlakunya Standar GRI (GRI Standards) per 1 Juli 2018, maka Perseroan mengadopsi standar terbaru tersebut dalam penulisan Laporan ini. Standar GRI adalah rujukan yang dikeluarkan oleh Global Sustainability Standards Board (GSBB) –lembaga yang dibentuk oleh Global Reporting Initiative (GRI) untuk menangani pengembangan standar laporan keberlanjutan. Sesuai dengan pilihan yang disediakan dalam Standar GRI, yakni Pilihan Inti dan Pilihan Komprehensif, Laporan ini telah disiapkan sesuai dengan Standar GRI: Pilihan Inti (Core). Selain GRI Standard, Laporan ini merujuk pada Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) No. 51/POJK.03/2017 tentang Penerapan Keuangan Berkelanjutan bagi Lembaga jasa Keuangan, Emiten, dan Perusahaan Publik. (102-54)

    Kami berusaha untuk menyampaikan semua informasi yang perlu diungkapkan, seperti ditentukan dalam Standar GRI dan POJK 51/POJK.03/2017. Semua informasi yang terpenuhi dalam laporan ini ditandai dengan pencantuman angka pengungkapan Standar GRI di belakang kalimat atau alinea yang relevan. Data lengkap kecocokan informasi Perseroan dengan Indeks Standar GRI dan POJK dan POJK 51/POJK.03/2017 disajikan di bagian belakang laporan ini, dimulai pada halaman151-152 (102-55)

    Dalam Laporan ini, data keuangan menggunakan nominasi Rupiah, kecuali diindikasikan lain. Seluruh data keuangan dalam Laporan ini merujuk pada Laporan Tahunan Perseroan yang sudah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik. Laporan dibuat dalam dua bahasa, yakni Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris.

    This Sustainability Report is the third report issued by PT Waskita Beton Precast Tbk (hereinafter referred to as Waskita Beton Precast, the Company or us), and will be published regularly once a year. The previous report was published in Maret 2018. The reporting period is January 1 to December 31, unless indicated otherwise. (Disclosures 102-50, 102-51, 102-52)

    We publish this report as a form of transparency to stakeholders on economic, social and environmental performance during 2018. Although published separately, this Report is an integral part of PT Waskita Beton Precast Tbk 2018 Annual Report. In addition to the Head Office operational activities, this report also covers a variety of activities throughout the Company that are spread in several places in Indonesia. (102-45)

    Along with the entry into force of the GRI Standards as of July 1, 2018, the Company adopted the latest standard in the writing of this Report. The GRI standard is a reference issued by the Global Sustainability Standards Board (GSBB) - an institution formed by the Global Reporting Initiative (GRI) to handle the development of sustainability report standards. After the choices provided in the GRI Standard, namely Core Options and Comprehensive Options, this Report has been prepared in accordance with the GRI Standard: Core Options. Besides GRI Standard, this report refers to the Financial Services Authority Regulation (POJK) No. 51 / POJK.03 / 2017 concerning the Implementation of Sustainable Finance for Financial Service Institutions, Issuers and Public Companies. (102-54)

    We strive to convey all information that needs to be disclosed, as specified in GRI Standards and POJK 51 / POJK.03 / 2017. All information fulfilled in this report is marked by the inclusion of the number of GRI Standard disclosures behind the relevant sentence or paragraph. Complete data on information compatibility of the Company with GRI and POJK Standard Index and POJK 51 / POJK.03 / 2017 are presented at the back of this report, starting on page 151-152 (102-55)

    In this Report, financial data uses Rupiah nominations, unless indicated otherwise. All financial data in this Report refers to the Company's Annual Report that has been audited by the Public Accountant Firm. Reports are made in two languages, namely Indonesian and English.

  • 11 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Data kuantitatif yang disajikan dalam Laporan ini menggunakan prinsip daya banding (comparability), mini-mal dalam dua tahun berturut-turut. Dengan demikian, pengguna Laporan dapat melakukan analisis tren ihwal kinerja Perseroan.

    Untuk menghemat kertas –sebagai salah satu bentuk kepedulian terhadap keberlanjutan, kami mencetak Laporan dalam jumlah terbatas. Untuk itu, bagi pemangku kepentingan yang ingin membaca Laporan ini bisa mengakses dan mengunduhnya di situs resmi Perseroan, yakni www.waskitaprecast.co.id

    Dalam Laporan ini, ada beberapa pernyataan ulang atau penyajian kembali informasi yang bersifat memperbaiki laporan sebelumnya, yang ditandai dengan kata * disajikan kembali.” (102-48)

    GRI merekomendasikan penggunaan external assurance oleh pihak ketiga yang independen untuk memastikan kualitas dan kehandalan informasi yang disampaikan dalam laporan ini. Namun, hal itu bukanlah persyaratan agar dapat “sesuai” dengan Pedoman. Atas pertimbangan tertentu dari manajemen, Waskita Beton Precast belum melakukan penjaminan dari pihak ketiga yang independen. Namun demikian, Perseroan menjamin kebenaran atas seluruh informasi yang disampaikan dalam Laporan ini. (102-56)

    prinsip-prinsip penetapan konten LaporanPenetapan konten laporan keberlanjutan ini didasarkan pada prinsip-prinsip sebagai berikut:

    1. Pelibatan pemangku kepentinganMengidentifikasi pemangku kepentingan dan melibatkannya dalam penentuan konten laporan sampai dengan pemberian masukan/tanggapan atas laporan yang telah diterbitkan.

    2. Konteks keberlanjutanMemuat kinerja yang relevan dalam konteks keberlanjutan.

    3. MaterialitasMemuat aspek-aspek yang merefleksikan dampak ekonomi, lingkungan dan sosial dari perusahaan serta berdasarkan penilaian dan keputusan dari pemangku kepentingan.

    4. KelengkapanMencakup aspek-aspek material dan batasannya serta cukup merefleksikan dampak ekonomi, lingkungan dan sosial serta memungkinkan pemangku kepentingan untuk menilai kinerja perusahaan selama kurun waktu pelaporan.

    The quantitative data presented in this report uses the principle of comparability, at least two consecutive years. As such, Report users may analyze trends regarding the Company's performance.

    To save paper - as a form of concern for sustainability, we print a limited number of reports. For this reason, stakeholders who want to read this report can access and download it on the Company’s official website, namely www.waskitaprecast.co.id

    In this Report, there are a number of restatements of information that is correct in previous reports, which are marked with the word * restated. "(102-48)

    GRI recommends the use of external assurance by independent third parties to ensure the quality and reliability of the information presented in this report. However, this is not a requirement to be "in accordance" with the Code. Based on certain considerations from management, Waskita Beton Precast has not yet made guarantees from an independent third party. However, the Company guarantees the correctness of all information presented in this Report. (102-56)

    principles of Report Content DeterminationDetermination of this sustainability report content is based on the following principles:1. Stakeholder involvement

    Identify stakeholders and involve them in determining report content up to providing input / responses to published reports.

    2. Sustainability contextContains relevant performance in the context of sustainability.

    3. MaterialityContains aspects that reflect the economic, environmental and social impacts of the company and based on the assessment and decisions of stakeholders.

    4. CompletenessIncludes material aspects and limitations and adequately reflects economic, environmental and social impacts and enables stakeholders to assess company performance during the reporting period.

    http://www.waskitaprecast.co.id

  • 12PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    prinsip-prinsip penentuan kualitas Laporan

    Dalam menyusun Laporan ini, Waskita Beton Precast berpatokan pada prinsip-prinsip sebagai berikut:1. Keseimbangan

    Laporan mencerminkan aspek-aspek positif dan negatif dari kinerja Perseroan

    2. KomparabilitasLaporan berisi kinerja ekonomi, lingkungan dan sosial pada tahun pelaporan, beserta tahun-tahun sebelumnya agar pemangku kepentingan dapat membandingkan kinerja yang ada.

    3. AkurasiLaporan disampaikan secara akurat dan terperinci sehingga pemangku kepentingan bisa menilai kinerja yang ada.

    4. Ketepatan WaktuLaporan disusun secara teratur sesuai jadwal yang ditetapkan Perseroan.

    5. KejelasanLaporan memuat kinerja ekonomi, lingkungan dan sosial dengan pemaparan informasi yang jelas dan gampang dipahami.

    6. KeandalanLaporan berisi kinerja ekonomi, lingkungan dan sosial yang kebenarannya dapat diuji

    proses penetapan Isi Laporan (102-46)

    Merujuk pada GRI, kami menggunakan 4 (empat) langkah dalam menentukan topik dan isi Laporan, yaitu:1. Identifikasi: Kami melakukan identifikasi terhadap aspek-aspek

    yang material/ penting dan menetapkan batasan (boundary). Untuk keperluan identifikasi dan menjaring aspek-aspek yang material, kami melakukan survei dengan menyebarkan angket berisi aspek-aspek yang menyangkut kinerja keberlanjutan Perseroen, meliputi aspek ekonomi, sosial dan lingkungan. Selanjutnya, kepada para pemangku kepentingan yang menerima angket tersebut diminta untuk menilai aspek-aspek mana yang material.

    2. Prioritas: Kami menentukan prioritas berdasarkan aspek-aspek material yang telah diidentifikasi oleh para pemangku kepentingan melalui pengisian angket, seperti disebutkan dalam langkah sebelumnya

    3. Validasi-Kami melakukan validasi atas aspek-aspek yang dinilai material tersebut dengan melengkapi data-data dan mewawancarai personel yang relevan dengan aspek yang akan disampaikan dalam Laporan ini.

    4. Review- Kami melakukan review atas isi, dana dan analisis Laporan setelah diterbitkan guna meningkatkan kualitas Laporan tahun berikutnya.

    principles for Determining Report Quality

    In compiling this Report, Waskita Beton Precast adheres to the following principles:1. Balance

    The Report reflects the positive and negative aspects of the Company's performance

    2. ComparabilityThe Report contains economic, environmental and social performance in the reporting year, along with previous years so that stakeholders may compare existing performance.

    3. AccuracyThe Report is delivered in an accurate and detailed manner so stakeholders can assess the performance.

    4. TimelinessThe Report is arranged regularly according to the schedule set by the Company.

    5. ClarityThe Report contains economic, environmental and social performance by presenting clear and easy-to-understand information.

    6. ReliabilityThe Report contains economic, environmental and social performance of which the truthfullness can be tested.

    process of Determining Report Content (102-46)Referring to GRI, we use 4 (four) steps in determining topic and content of the Report, namely:1. Identification: We identify material / important aspects

    and set boundaries. For the purpose of identifying and capturing material aspects, we conducted a survey by distributing questionnaires containing aspects relating to the sustainability performance of the Company, covering economic, social and environmental aspects. Furthermore, the stakeholders who received the questionnaire were asked to assess which aspects were material.

    2. Priority: We determine priorities based on material aspects that have been identified by stakeholders through filling out the questionnaire, as mentioned in the previous step

    3. Validation: We validate the aspects assessed by the material by completing the data and interviewing personnel relevant to the aspects that will be presented in this Report.

    4. Review: We review the content, funds and analysis of the Report after being published to improve the quality of the following year's Report.

  • 13 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    List of Material Topics and Boundaries (102-47)Material topics in this Report, as mentioned in the GRI Standard, are topics that have prioritized the organization to be included in the report. The dimensions used to determine priorities, among others, are impacts on the economy, environment, and social. Impacts in this report include those that are positive.

    Determination of material aspects and boundaries is based on issues that have a significant effect on the Company, subsidiaries and all Stakeholders. To get Material Topics, Waskita Beton Precast conducted a Focus Group Discussion (FGD) on December 10, 2018 at the Company's office, which was continued by holding Materiality Tests by conducting surveys to internal and external stakeholders.

    Respondents were asked to fill out and assess 21 candidates for Material Topics agreed upon in the FGD. Based on this process, 15 (fifteen) Material Topics have been obtained by PT Waskita Beton Precast Tbk 2018 Sustainability Report. Material Topics are topics that get a score or minimum score of 4 from respondents.

    Topik è Aspek è Pengungkapan Pendekatan Manajemen+IndikatoTopics è Aspect è Disclosure of Management Approachesr + Indicators

    LANGKAH 1IDENTIFIKASIStep 1 identification

    LANGKAH 2PRIORITASIStep 2 prioritization

    LANGKAH 3VALIDASIStep 3 validation

    Kontekskeberlanjutan

    Sustainability context

    MaterialitasMateriality

    KelengkapanCompleteness

    Pelibatan PemangkuKepentingan

    Stakeholder involvement

    Pelibatan Pemangku KepentinganStakeholder involvement

    LANGKAH 4REVIUStep 4 review

    Konteks KeberlanjutanSustainability context

    LAPORANreport

    Daftar Topik Material dan Batasan (102-47)Topik material dalam Laporan ini, seperti disebutkan dalam Standar GRI, adalah topik-topik yang telah prioritaskan organisasi untuk dicantumkan dalam laporan. Dimensi yang digunakan untuk menentukan prioritas, antara lain, adalah dampak bagi ekonomi, lingkungan, dan sosial. Dampak dalam Laporan ini termasuk di dalamnya yang bernilai positif.

    Penetapan aspek material dan boundary didasarkan pada isu-isu yang berpengaruh signifikan bagi Perseroan, anak perusahaan serta seluruh Pemangku Kepentingan. Untuk mendapatkan Topik Material, Waskita Beton Precast telah melakukan Focus Group Discussion (FGD) pada 10 Desember 2018 di kantor Perseroan, yang diteruskan dengan menyelenggarakan Uji Materialitas dengan melakukan survei kepada pemangku kepentingan internal maupun eksternal.

    Responden diminta mengisi dan menilai 21 calon Topik Material yang telah disepakati dalam FGD. Berdasar proses ini telah didapat 15 (lima belas) Topik Material Laporan Keberlanjutan PT Waskita Beton Precast Tbk 2018. Topik Material adalah topik-topik yang mendapat nilai atau skor minimal 4 dari responden.

  • 14PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    The selected Material Topics are as follows:

    ECONOMIC TOPIC:1. Economic Performance2. Procurement Practices3. Anti-Corruption4. Anti-Competition Behavior

    ENVIRONMENTAL TOPIC:5. Material6. Energy7. Water8. Effluents and Waste9. Supplier Environmental Assessment

    SOCIAL TOPIC:10. Staffing11. Occupational Health and Safety12. Training and Education13. Customer Health and Safety14. Marketing and Labeling15. Customer Privacy

    Based on the results of the Materiality Test, the Material Topics in this Report have significant changes compared to the previous year, ie from 10 Material Topics (previously referred to as Material Aspects) to 15 Material Topics. In 2017, the Material Topics are as follows: (102-49)

    Adapun Topik Material terpilih adalah sebagai berikut:

    TOPIK EKONOMI:1. Kinerja Ekonomi2. Praktik Pengadaan3. Antikorupsi4. Perilaku Anti-Persaingan

    TOPIK LINGKUNGAN:5. Material6. Energi7. Air8. Effluen dan Limbah9. Penilaian Lingkungan Pemasok

    TOPIK SOSIAL:10. Kepegawaian11. Kesehatan dan Keselamatan Kerja12. Pelatihan dan Pendidikan13. Kesehatan dan Keselamatan Pelanggan14. Pemasaran dan Pelabelan15. Privasi Pelanggan

    TopIK MaTerIaL TerpILIh WSBp 2018WSBp 2018 SeLecTeD MaTerIaL TopIc

    3,5 3,7 3,9 4,1 4,3 4,5 4,7 4,9

    5

    4,5

    4,8

    4,7

    4,6

    4,5

    4,4

    4,3

    4,2

    4,1

    4

    Pent

    ing

    bagi

    Pem

    angk

    u Ke

    pent

    inga

    nim

    porta

    nt fo

    r sta

    keho

    lder

    s

    Penting Bagi Perusahaanimportant for the company

    Berdasarkan hasil Uji Materialitas tersebut, Topik Material pada Laporan ini terdapat perubahan signifikan dibanding tahun sebelumnya, yakni dari 10 Topik Material (sebelumnya disebut sebagai Aspek Material) menjadi 15 Topik Material. Pada tahun 2017, ke- Topik Material tersebut adalah sebagai berikut:(102-49)

  • 15 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Daftar Aspek Material dan Boundary (Batasan) Tahun 2017list of material aspects and boundaries for 2017

    NoAspekAspect

    Di luar Perusahaan

    Outside the company

    Di dalam Perusahan

    In the company

    1 Dampak Ekonomi langsungDirect Economic Impact ü ü

    2 Dampak ekonomi tidak langsung yang dirasakan oleh masyarakatIndirect economic impact felt by the community ü ü

    3 Limbah dan pengelolaannyaWaste and management ü -

    4 Kepatuhan terhadap UU LingkunganCompliance with the Environmental Law ü ü

    5 Kenyamanan bekerja dan pemenuhan hak-hak pegawaiWork convenience and fulfillment of employees rights ü ü

    6 Penghargaan terhadap masyarakat lokalAppreciation for local communities ü ü

    7 AntikorupsiAnti Corruption ü ü

    8Asesmen pemasok atas HAM, kerja paksa, pekerja anak, dan ketidakpedulian lingkunganSupplier assessment of human rights, forced labor, child labor, and environmental indifference

    ü ü

    9 Bersaing secara sehat, antimonopoliCompeting in a healthy, antitrust manner ü ü

    10 Informasi produk, dan perlindungan konsumenProduct information, and consumer protection ü ü

    Daftar Topik Material PT Waskita Beton Precast Tbk 2018list of PT Waskita beton Precast Tbk’s 2018 material Topics

    Topik MaterialMaterial Topics

    (102-47)

    Kenapa Topik Ini MaterialWhy this topic material

    (103-1)

    PengungkapanDisclosure

    Batasan TopikTopic Limitations (102-46)

    Di dalam PerusahaanIn the Company Di luar

    PerusahaanOutside

    the companyInduk

    Perusa-haanParent

    company

    AnakPeru sa-

    haanParent company

    Topik Ekonomieconomic Topics

    Kinerja EkonomiEconomic performance

    Berdampak signifikan pada pemangku kepentinganHave significant impact on stakeholders

    201-1, 201-3

    Praktik PengadaanProcurement Practices

    Berdampak signifikan pada pemangku kepentinganHave significant impact on stakeholders

    204-1

  • 16PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    Daftar Topik Material PT Waskita Beton Precast Tbk 2018list of PT Waskita beton Precast Tbk’s 2018 material Topics

    Topik MaterialMaterial Topics

    (102-47)

    Kenapa Topik Ini MaterialWhy this topic material

    (103-1)

    PengungkapanDisclosure

    Batasan TopikTopic Limitations (102-46)

    Di dalam PerusahaanIn the Company Di luar

    PerusahaanOutside

    the companyInduk

    Perusa-haanParent

    company

    AnakPeru sa-

    haanParent company

    AntikorupsiAnti Corruption

    Berdampak signifikan pada pembangunan dan praktik tata kelola perusahaan yang baikHave significant impact on development and good corporate governance practices

    205-1, 205-3

    Bersaing secara sehatCompeting in a healthy manner

    Berdampak signifikan pada praktik persaingan usaha, menghindari praktik monopoli dan trustHave significant impact on business competition practices, avoiding monopolistic practices and trusts

    206-1

    Topik Lingkunganenvironmental Topics

    MaterialMaterial

    Berdampak signifikan pada ketersediaan sumber daya alamHave significant impact on the availability of natural resources

    301-1

    EnergiEnergy

    Berdampak signifikan pada ketersediaan sumber daya alamHave significant impact on the availability of natural resources

    302-1, 302-4

    AirWater

    Berdampak signifikan pada ketersediaan sumber daya alamHave significant impact on the availability of natural resources

    303-1, 303-2

    Effluen dan LimbahEffluent and Waste

    Berdampak signifikan pada kelestarian lingkunganHave significant impact on environmental sustainability

    306-4

    Penilaian Lingkungan PemasokSupplier Environmental Assessment

    Berdampak signifikan pada kelestarian lingkunganHave significant impact on environmental sustainability

    308-1

  • 17 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Daftar Topik Material PT Waskita Beton Precast Tbk 2018list of PT Waskita beton Precast Tbk’s 2018 material Topics

    Topik MaterialMaterial Topics

    (102-47)

    Kenapa Topik Ini MaterialWhy this topic material

    (103-1)

    PengungkapanDisclosure

    Batasan TopikTopic Limitations (102-46)

    Di dalam PerusahaanIn the Company Di luar

    PerusahaanOutside

    the companyInduk

    Perusa-haanParent

    company

    AnakPeru sa-

    haanParent company

    Topik Sosialsocial Topics

    KepegawaianEmployment

    Berdampak signifikan pada pengelolaan dan kinerja pegawaiHave significant impact on employee management and performance

    401-1, 401-2, 401-3

    Kesehatan dan Keselamatan KerjaOccupational Health and Safety

    Berdampak signifikan pada kesehatan, kenyamanan, dan keselamatan kerja pegawaiHave significant impact on employees health, comfort and safety

    403-1, 403-2, 403-3, 403-4

    Pelatihan dan PendidikanTraining and Education

    Berdampak signifikan pada peningkatan kompetensi dan kualitas pegawaiHave significant impact on improving employee competence and quality

    404-1, 404-2, 404-3

    Kesehatan dan Keselamatan PelangganCustomer Health and Safety

    Berdampak signifikan pada kenyamanan, kesehatan, dan keselamatan pelangganHave significant impact on customer comfort, health and safety

    416-1, 416-2

    Pemasaran dan PelabelanMarketing and Labeling

    Berdampak signifikan pada pemahaman atas produk/jasa pelangganHave significant impact on the understanding of customer products / services

    417-1, 417-2, 417-3

    Privasi PelangganCustomer Privacy

    Berdampak signifikan pada kepercayaan pelangganHave significant impact on customer trust

    418-1

  • 18PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    pelibatan kelompok kepentinganKami menyadari bahwa para pemangku kepentingan memiliki andil yang sangat besar dalam mendukung keberhasilan operasional Perseroan. Sebab itu, Waskita Beton Precast berkomitmen untuk melibatkan mereka dalam berbagai kegiatan sesuai dengan karakter dan kebutuhan masing-masing. Dengan keterlibatan itu, Perseroan juga berkesempatan untuk mengetahui berbagai hal yang dinilai penting oleh para pemangku kepentingan. Dari keterlibatan itu pula, kami bisa menentukan langkah-langkah lanjutan dan perbaikan untuk peningkatan kinerja di masa-masa mendatang.

    Menurut Waskita Beton Precast, pemangku kepentingan adalah mereka yang memiliki dampak dan/atau terdampak oleh operasional kami. Selain itu, dalam menentukan pemangku kepentingan, kami juga merujuk pada prinsip-prinsip penentuan pemangku kepentingan dari Global Reporting Initiative, yakni: Responsibility, Influence, Dependency, Proximity, dan Representation. (102-42)

    Adapun para pemangku kepentingan dan keterlibatan mereka selama 2018 dapat kami gambarkan sebagai berikut: (102-40, 102-43, 102-44)

    Pemangku Kepentingan

    Stakeholders

    Metode PelibatanMethod of Involvement

    FrekuensiFrequency

    Topik/Masalah yang MunculEmerging Topics / Issues

    PelangganPelanggan

    Website dan frontline information Website and frontline information

    Setiap saat bila diperlukan Every time if needed

    Informasi produk dan layanan yang jelas dan transparan

    Mendapatkan kepuasan layanan Clear and transparent product and

    service information Get service satisfaction

    Kunjungan langsung Direct visit

    Setiap saat bila diperlukan Every time if needed

    Layanan call center Call center

    Setiap saat apabila diperlukan Every time if needed

    Survei Kepuasan Pelanggan Customer satisfaction survey

    1 kali dalam setahun Once a year

    Pemegang Saham/InvestorPemegang Saham/Investor

    Pelaporan Kinerja RUPS Performance Reporting GMS

    Setiap kuartal Sekali setahun Quarterly Annually

    Kinerja keuangan Kinerja non-keuangan Kinerja sepanjang tahun tentang

    tata kelola, kinerja keuangan, non-keuangan, dan lain-lain

    Financial performance Non-financial performance Year-round performance on

    governance, financial, non-financial and other performance

    PemerintahPemerintah Government

    Pelaporan pelaksanaanKepatuhan

    Reporting the implementation of Compliance

    1 kali dalam setahunOnce a year

    Informasi tentang kepatuhan terhadap ketentuan perundang-undangan yang berlaku

    Information regarding compliance with applicable statutory provisions

    Involvement of Interest groupsWe recognize that stakeholders have a huge contribution in supporting the operational success of the Company. Therefore, Waskita Beton Precast is committed to involving them in various activities in accordance with their character and needs. With that involvement, the Company also has the opportunity to find out various things that are considered important by stakeholders. From this involvement, we can determine further steps and improvements to improve performance in the future.

    According to Waskita Beton Precast, stakeholders are those who have an impact and/or are affected by our operations. In determining stakeholders, we also refer to the principles from the Global Reporting Initiative, namely: Responsibility, Influence, Dependency, Proximity, and Representation. (102-42)

    The stakeholders and their involvement during 2018 are described as follows: (102-40, 102-43, 102-44)

  • 19 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Pemangku Kepentingan

    Stakeholders

    Metode PelibatanMethod of Involvement

    FrekuensiFrequency

    Topik/Masalah yang MunculEmerging Topics / Issues

    PegawaiEmployee

    Media Internal Internal Media

    Beberapa kali dalam sebulanSeveral times a month

    Sosialisasi kebijakan dan strategi yang berkaitan dengan kepegawaian

    Kesetaraan kesempatan Pengembangan karir, pelatihan dan

    lain-lain Dissemination of policies and

    strategies related to employment Equality of opportunity Career development, training and

    others Survei Kepuasan dan

    Keterikatan Pegawai Employee Satisfaction and

    Engagement Survey

    1 kali dalam setahunOnce a year

    Tingkat kepuasan pegawai, menjaring harapan mereka

    The level of employee satisfaction, capturing their expectations.

    Mitra Kerja/PemasokPartners / Suppliers

    Kontrak kerja Mitra investasi Seminar dan workshop Employment contract Investment partner Seminars and workshops

    Apabila dibutuhkanIf needed

    Proses pengadaan yang obyektif Kerjasama saling menguntungkan,

    transparan dan adil Objective procurement process Mutually beneficial, transparent and

    fair cooperation

    Organisasi BisnisBusiness Organization

    Pertemuan dan kegiatan, baik skala nasional, regional maupun internasional

    Meetings and activities, both national, regional and international

    Apabila dibutuhkanIf needed

    Bagaimana meningkatkan tata kelola Perusahaan, termasuk menjaring kebaruan-kebaruan ihwal tata kelola

    Strategi bisnis dalam menghadapi tantangan

    How to improve corporate governance, including capturing new matters regarding governance

    Business strategy in facing challenges

    Organisasi Kemasyarakat/Organisasi Sosial/Lembaga Swadaya MasyarakatCommunity Organizations / Social Organizations / Non-Governmental Organizations

    Kerjasama strategis untuk menjalankan program-program Tanggung Jawab Sosial Perusahaan, baik di bidang sosial maupun lingkungan

    Strategic collaboration to run Corporate Social Responsibility programs, both in the social and Environmental fields

    Saat diperlukanWhen needed

    Jenis program CSR Cara mengoptimalkan pencapaian

    program CSR Informasi tentang kegiatan

    perusahaan Type of CSR program How to optimize the achievement of

    CSR programs Information regarding company

    activities

    MediaMedia

    Press release Press confrence

    Saat diperlukanWhen needed

    Kinerja keuangan Kinerja non-keuangan Dampak dan kinerja kegiatan sosial

    dan lingkungan perusahaan Informasi tentang kegiatan

    perusahaan Informasi terbaru tekait bisnis

    Perseroan yang perlu diketahui oleh publik

    Financial performance Non-financial performance Impact and performance of corporate

    social and environmental activities Information regarding company

    activities The latest information regarding the

    Company's business that needs to be known by the public

  • 20PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    Umpan BalikWaskita Beton Precast menyediakan Lembar Umpan Balik di bagian akhir Laporan Keberlanjutan ini. Kami berharap, para pemangku kepentingan, pembaca dan pengguna laporan ini dapat memberikan usulan, kritik dan masukan dan sebagainya untuk perbaikan kualitas lapor pada masa-masa mendatang.

    FeedbackWaskita Beton Precast provides a Feedback Sheet at the end of this Sustainability Report. We hope that stakeholders, readers and users of this report may give suggestions, criticisms and input, etc. for improving the quality of reports in the future.

  • 21 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    TENTANg LApoRAN kEBERLANjUTANabouT susTaInabIlITy RePoRT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Akses Informasi Atas Laporan keberlanjutan

    Laporan ini ditujukan kepada seluruh Pemangku Kepentingan sebagai salah satu landasan melakukan penilaian atas kinerja Perseroan. Para Pemangku Kepentingan dapat melakukan evaluasi mengenai sejauh mana Perseroan dapat berperan serta dalam menjalankan kewajibannya bagi keberlanjutan bidang lingkungan, ekonomi dan sosial terkait praktik bisnisnya. Waskita Beton Precast memberikan akses informasi seluas-luasnya bagi seluruh Pemangku Kepentingan, dan investor serta siapa saja mengenai laporan keberlanjutan ini dengan menghubungi: (102-53)

    Sekretaris Perusahaan PT Waskita Beton Precast Tbk Gedung Teraskita, Lt. 3-3AJl. MT. Haryono Kav. No. 10A, RT 11, RW 11Kelurahan Cipinang Cempedak, Kecamatan JatinegaraJakarta Timur 13340, IndonesiaTelepon : (021) 22892999Faksimile : (021) 29838020Email : [email protected]/Website : www.waskitaprecast.co.id

    Access to Information on Sustainability Reports

    This report is addressed to all Stakeholders as one of the foundations for evaluating the Company's performance. Stakeholders may evaluate the extent to which the Company may participate in carrying out its obligations for environmental, economic and social sustainability related to its business practices. Waskita Beton Precast provides access to the widest possible information for all Stakeholders, and investors and anyone about this sustainability report by contacting: (102-53)

    Corporate Secretary of PT Waskita Beton Precast TbkTeraskita Building, Fl. 3-3AJl. MT. Haryono Kav. No. 10A, RT 11, RW 11Cipinang Cempedak, Jatinegara East Jakarta 13340, IndonesiaPhone : (021) 22892999Fax : (021) 29838020Email : [email protected] / Website : www.waskitaprecast.co.id

    mailto:[email protected]://www.waskitaprecast.co.idmailto:[email protected]://www.waskitaprecast.co.id

  • 22PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Laporan DireksiBoard of Directors’ Report

    Laporan ini merupakan satu kesatuan dengan Laporan Tahunan PT Waskita Beton Precast Tbk 2018. Selain kegiatan operasional Kantor Pusat, laporan ini juga mencakup berbagai kegiatan semua plant milik Perseroan yang tersebar di beberapa tempat di Indonesia.This Report is an integral part of PT Waskita Beton Precast Tbk 2018 Annual Report. In addition to the Head Office operational activities, this report also covers a variety of activities throughout the Company that are spread in several places in Indonesia.

  • 23 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

  • 24PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Laporan Direksi (102-14)board of Directors’ Report (102-14)

    jarot SubanaDirektur Utama President director

    Selain berupaya meraih kinerja ekonomi seoptimal mungkin dan menjaga kelestarian lingkungan,

    Waskita Beton Precast juga berkomitmen untuk membangun kepedulian terhadap masyarakat

    di sekitar wilayah operasional Perseroan.

    Not only pursuing optimal economic performance and preserving the

    environment, Waskita Beton Precast is also committed to building concern for the communities surrounding the

    Company's operational areas.

  • 25 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    LApoRAN DIREkSI (102-14)boaRD of DIReCToRs’ RePoRT (102-14)

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    para pemegang Saham dan pemangku Kepentingan yang terhormat,

    Pembangunan berkelanjutan yang saat ini tengah dilaksanakan pemerintah Indonesia membutuhkan sistem perekonomian yang mengedepankan keselarasan antara aspek ekonomi, sosial dan lingkungan hidup. Untuk mewujudkan keberhasilan sistem perekonomian tersebut diperlukan dukungan dari berbagai pihak, termasuk korporasi seperti Waskita Beton Precast.

    Bagi Perseroan, wujud konkret dukungan dilakukan dengan berupaya seoptimal mungkin untuk bisa mencapai target kinerja ekonomi yang telah ditetapkan, bahkan kalau bisa melebihinya. Namun, dalam mencapai target tersebut, Perseroan tetap berupaya untuk menjaga kelestarian lingkungan dan menghemat penggunaan sumber daya alam yang ketersediannya kian terbatas sehingga generasi mendatang tetap mampu memenuhi kebutuhannya.

    Selain berupaya meraih kinerja ekonomi seoptimal mungkin dan menjaga kelestarian lingkungan, Waskita Beton Precast juga berkomitmen untuk membangun kepedulian terhadap masyarakat di sekitar wilayah operasional Perseroan. Melalui Laporan Keberlanjutan inilah, Waskita Beton Precast menyampaikan implementasi praktik keberlanjutan berupa pencapaian Kinerja Ekonomi, Lingkungan dan Sosial selama tahun 2018.

    kinerja Ekonomi

    Perekonomian global pada tahun 2018 belum menunjukkan perbaikan dibanding tahun sebelumnya. Menurut proyeksi Dana Moneter Internasional (IMF), pertumbuhan ekonomi global tahun 2018 sebesar 3,7%, sama dengan tahun 2017. Berbeda dengan perekonomian global yang stagnan, Indonesia berhasil mencatatkan pertumbuhan ekonomi pada tahun 2018. Badan Pusat Statistik menyatakan pertumbuhan ekonomi sebesar 5,17%, lebih tinggi dibandingkan tahun 2017, yang tercatat sebesar 5,07%.

    Angka pertumbuhan tersebut memang masih di bawah target yang ditetapkan pemerintah dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2018 sebesar 5,4%. Namun demikian, pencapaian Indonesia tersebut patut disambut gembira. Pertumbuhan tersebut menunjukkan bahwa ekonomi Indonesia tetap menggeliat, bahkan angka tersebut merupakan pencapaian tertinggi sejak tahun 2014. Tekad pemerintah untuk mempercepat pembangunan infrastruktur turut menopang pertumbuhan ekonomi tersebut.

    Dear Shareholders and Stakeholders,

    Sustainable development that is currently being implemented by the Indonesian government requires an economic system that prioritizes harmony between economic, social and environmental aspects. To realize the success of the economic system, support from various parties, including a corporate like Waskita Beton Precast, is needed.

    For the Company, the real support is embodied by making the best possible effort to achieve the set economic performance targets, even to outperform. However, in achieving these targets, the Company continues to strive to preserve the environment and save the use of natural resources, whose availability is increasingly limited, so that future generations will still able to meet their needs.

    Not only pursuing optimal economic performance and preserving the environment, Waskita Beton Precast is also committed to building concern for the communities surrounding the Company's operational areas. Through this Sustainability Report, Waskita Beton Precast presents sustainability practices in the form of economic, environmental and social performance during the year 2018.

    Economic performance

    The global economy in 2018 showed no improvement compared to the previous year. According to the International Monetary Fund (IMF) projection, the global economic growth in 2018 is 3.7%, the same as in 2017. Unlike the stagnant global economy, Indonesia managed to record economic growth in 2018. The Central Bureau of Statistics revealed that Indonesia’s economic growth in 2018 was 5,17%, higher than the 5.07% economic growth recorded in 2017.

    The growth rate is indeed still below the target set by the government in the 2018 State Budget (APBN) of 5.4%. However, Indonesia's achievement should be appreciated. This growth shows that the Indonesian economy is still progressing, even this figure is the highest achievement since 2014. The government's determination to accelerate infrastructure development also has supported this economic growth.

  • 26PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    LApoRAN DIREkSI (102-14)boaRD of DIReCToRs’ RePoRT (102-14)

    Sejalan dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia, dan komitmen pemerintah menjadikan pembangunan infrastruktur sebagai prioritas, memberikan peluang besar bagi Waskita Beton Precast untuk turut serta dalam pembangunan tersebut. Kontrak demi kontrak berhasil diraih Perseroan dan nilainya mampu mencapai target yang telah ditetapkan pada tahun 2018, yakni sebesar Rp6,6 triliun. Adapun total kontrak yang dikelola (order book) senilai Rp17,34 triliun, termasuk kontrak bawaan (carry over) tahun 2017 sebesar Rp 10,68 triliun. Terhadap kontrak-kontrak yang telah didapat, Perseroan berkomitmen untuk menyelesaikannya dengan sebaik mungkin sebagai bentuk pelayanan terbaik bagi bangsa.

    Dengan performa seperti itu, Perseroan berhasil membukukan kinerja positif selama tahun 2018. Pendapatan bersih naik 12,61% dibanding tahun sebelumnya, yakni dari Rp7,10 triliun pada tahun 2017 menjari Rp8 triliun pada tahun 2018. Setelah dikurangi beban dan pajak, Waskita Beton Precast mampu meraih laba bersih tahun berjalan sebesar Rp1,1 triliun, naik 10,31% dibanding tahun 2017, yang mencapai Rp1 triliun.

    Atas pencapaian itu, Perseroan berkontribusi kepada negara melalui pajak penghasilan kini sebesar Rp211,68 miliar, naik 17,24% dibanding tahun sebelumnya, yang mencapai Rp195,45 miliar; dan pajak pajak tangguhan tahun 2018 sebesar Rp40,40 miliar. Sementara itu, pada tahun pelaporan, Waskita Beton Precast membagikan dividen tunai untuk tahun yang berakhir pada 31 Desember 2017 kepada pemegang saham sebesar 75% dari laba bersih atau sebesar Rp 750,26 miliar, naik 136% dibanding tahun sebelumnya dengan pembayaran dividen sebesar Rp317,41 miliar.

    kinerja Lingkungan

    Perubahan iklim merupakan isu global yang menuntut kepedulian bersama warga dunia. Hal itu, antara lain, ditandai dengan ditandatanganinya Perjanjian Paris atau Paris Agreement. Ini adalah perjanjian dalam Konvensi Kerangka Kerja Perubahan Iklim Perserikatan Bangsa-Bangsa atau United Nations Framework Convention on Climate Change (UNFCCC) mengenai mitigasi emisi gas rumah kaca, adaptasi, dan keuangan.

    Waskita Beton Precast sebagai anak perusahaan PT Waskita Karya (Persero) Tbk, yang dikenal sebagai perusahaan konstruksi BUMN terkemuka di Indonesia, berkomitmen untuk ikut membangun kepedulian terhadap lingkungan sebagai bentuk dukungan terhadap Perjanjian Paris. Untuk itu, dalam menjalankan operasional perusahaan, Perseroan berupaya untuk meminimalkan dampak negatif bagi lingkungan.

    In line with Indonesia's economic growth, and the government's commitment to make infrastructure development a priority, it provides a great opportunity for Waskita Beton Precast to participate in the development. The Company has successfully pocketed some contracts and the contract value could meet the target set in 2018of Rp6.6 trillion. While total order book amounted to Rp17.34 trillion, including carry-over contracts in 2017 of Rp10.68 trillion. The Company is committed to making the best effort to accomplish all these contracts as a form of the best service for the nation.

    With such performance, the Company managed to record positive performance in 2018. Net income rose 12.61% compared to the previous year, from Rp7.10 trillion in 2017 to Rp8 trillion in 2018. After deducting with expenses and taxes, Waskita Beton Precast was able to achieve net income for the year of Rp1.1 trillion, a 10.31% increase compared to 2017 of Rp1 trillion.

    For this achievement, the Company was able to contribute to the state through current income tax of Rp.211.68 billion, a17.24% increase compared to the previous year of Rp195.45 billion; and deferred tax in 2018 of Rp40.40 billion. Meanwhile, in the reporting year, Waskita Beton Precast distributed cash dividends for the year ending December 31, 2017 to shareholders as much as 75% of net income or Rp750.26 billion, a 136% increase compared to the previous year’s dividend payments of Rp317.41 billion.

    Environmental performance

    Climate change is a global issue that demands concern from the world’s citizens. This, among other things, is indicated by the signing of the Paris Agreement, an agreement in the United Nations Framework Convention on Climate Change (UNFCCC) on the mitigation of greenhouse gas emissions, adaptation and finance.

    Waskita Beton Precast as a subsidiary of PT Waskita Karya (Persero) Tbk, known as a leading state-owned construction company in Indonesia, is committed to contributing to fostering environmental awareness as a form of support for the Paris Agreement. For this reason, in carrying out its operations, the Company strives to minimize negative impacts on the environment.

  • 27 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    LApoRAN DIREkSI (102-14)boaRD of DIReCToRs’ RePoRT (102-14)

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Untuk mewujudkan komitmen itu, sebelum memulai sebuah proyek, Waskita Beton Precast berkomitmen untuk menerapkan prinsip kehati-hatian, praktik-praktik konstruksi yang baik, dan mematuhi peraturan perundangan yang berlaku. Ketiganya menjadi dasar dalam pelaksanaan operasi Perusahaan di semua areaoperasional termasuk kepatuhan pada perizinan yang berlaku. Perseroan memiliki mekanisme dalam melakukan penanganan masalah lingkungan di sekitar area proyek yang dijalankan. Mekanisme tersebut telah diuji dari segi pemenuhan standardisasi yang berlaku maupun mutu yang dihasilkan.

    Komitmen Perseroan untuk bertanggung jawab terhadap lingkungan, serta sebagai upaya pelestarian alam dan lingkungan hidup, juga dituangkan dalam bentuk kebijakan produksi yang wajib memiliki ketentuan prosedur mengenai Analisa Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL). Langkah konkret yang lain, dengan alasan kepedulian terhadap lingkungan, dalam penggunaan bahan baku material, Perseroan senantiasa memperhatikan aspek dan dampak lingkungan, sesuai dengan peraturan-peraturan yang dikeluarkan oleh Pemerintah di bidang lingkungan hidup.

    Kebijakan pro-lingkungan yang laina di luar material yang dipakai, Waskita Beton Precast juga berupaya seoptimal mungkin untuk melakukan penghematan penggunaan sumber daya alam yang pasokannya kian terbatas. Upaya penghematan, antara lain, dilakukan dalam penggunaan energi listrik, bahan bakar minyak dan air.

    Untuk pengelolaan limbah, pengelolaan juga dilakukan secara bertanggungjawab. Dalam pengelolaan limbah cair misalnya, Perseroan berkomitmen untuk tidak membuang sembarangan. Sebab itu, untuk penanganan limbah cair dari proses produksi di plant, Perseroan membangun bak penampung limbah cair yang berfungsi sebagai IPAL dengan sistem pengaturan pH, koagulasi/penggumpalan dan penetralan. Air yang ditampung dalam bak penampung akan digunakan kembali menggunakan pompa air untuk penyiraman material di stock yard.

    Sedangkan pengelolaan limbah padat, terutama limbah berbahaya, Perseroan berupaya semaksimal mungkin agar tidak berdampak negatif terhadap lingkungan. Untuk itu, limbah B3 yang ada diangkut oleh transporter yang telah mendapatkan ijin dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kementerian Perhubungan untuk diantarkan ke pemanfaat maupun pemusnah limbah B3 yang telah mendapatkan ijin pengelolaan dari Kementerian Lingkungan Hidup.

    To realize this commitment, before starting a project, Waskita Beton Precast has made commitment to applying the principle of prudence, good construction practices, and complying with applicable laws and regulations. All three are the basis for the implementation of the Company's operations in all operational areas including compliance with applicable licenses. The company has a mechanism for handling environmental problems around the project area being carried out. The mechanism has been tested in terms of fulfilling the applicable standardization and the quality produced.

    The Company's commitment to be environmentally responsible, as well as an effort to preserve nature and the environment, is also set forth in the form of production policies that must have procedures regarding Environmental Impact Analysis (EIA). Another concrete step, for reasons of concern for the environment, in the use of raw materials, the Company always pays attention to environmental aspects and impacts, in accordance with the regulations issued by the Government in the field of the environment.

    Other pro-environment policies outside the materials used, Waskita Beton Precast also tried to make the most efficient use of natural resources which supply was increasingly limited. Efforts to save, among others, are carried out in the use of electricity, fuel oil and water.

    Regarding waste management, it is also carried out responsibly. In the management of liquid waste for example, the Company is committed not to dispose of carelessly. Therefore, for handling liquid waste from the production process in the plant, the Company builds a liquid waste storage tank which functions as an WWTP with a pH control system, coagulation/clumping and neutralization. The water stored in the reservoir will be reused using a water pump to water the material in the stock yard.

    In regard to management of solid waste, especially hazardous waste, the Company strives maximally not to have a negative impact on the environment. The existing B3 waste is transported by transporters who have obtained permission from the Ministry of Environment and the Ministry of Transportation to be delivered to users and destruction of B3 waste that has obtained management permits from the Ministry of Environment.

  • 28PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    LApoRAN DIREkSI (102-14)boaRD of DIReCToRs’ RePoRT (102-14)

    kinerja SosialWaskita Beton Precast menyadari bahwa keberhasilannya membukukan kinerja positif tak lepas dari peran banyak pihak, terutama karyawan. Bagi Perseroan, karyawan merupakan salah satu aset terpenting. Dengan pengetahuan, keahlian, kemampuan dan ketrampilannya, mereka bekerja dengan komitmen dan dedikasi untuk mewujudkan visi dan misi Perseroan. Untuk mendapatkan hasil terbaik dan memiliki keunggulan kompetitif, Perseroan berupaya semaksimal mungkin untuk mengelola karyawan dengan berbagai potensinya tersebut.

    Di Perseroan, pengelolaan karyawan secara profesional dimulai sejak perekrutan, penyeleksian, dan penempatan karyawan sesuai dengan kemampuan dan pengembangan karier masing-masing karyawan. Sesuai prinsip profesionalisme, Waskita Beton Precast memberikan perlakuan setara kepada seluruh karyawan, mereka memiliki kesempatan yang sama dalam bekerja, tidak ada pekerja anak dan kerja paksa, memberikan upah pegawai tetap terendah minimal sama dengan upah minimum regional/propinsi dan menyediakan lingkungan bekerja yang layak dan aman.

    Untuk memenangkan persaingan yang kian ketat, keberadaan karyawan yang profesional dan mumpuni semakin menemukan nilai pentingnya. Sebab itu, Waskita Beton Precast senantiasa berupaya untuk meningkatkan kompetensi karyawan melalui berbagai pendidikan dan pelatihan. Pada tahun pelaporan, biaya pengembangan karyawan tercatat sebesar Rp4,73 miliar, naik 28% dibanding tahun sebelumnya, yang tercatat sebesar Rp3,70 miliar.

    Hal yang tak kalah penting, Perseroan juga berkomitmen untuk menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi karyawan melalui pemenuhan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3). Dalam hal ini, Perseroan meyakini bahwa terpenuhinya K3 akan membuat seluruh proses bisnis dan rantai produksi berjalan dengan baik. Dengan terciptanya lingkungan kerja yang aman dan nyaman, maka karyawan akan merasa lebih tenang dalam bekerja sehingga mereka bisa bekerja lebih optimal dan produktif. Meningkatnya performa karyawan akan berdampak positif pada meningkatnya kinerja Perseroan sehingga mampu mencapai target yang telah ditetapkan.

    Social performanceWaskita Beton Precast realizes that its success in realizing positive performance shall not be separated from the role of many parties, especially employees. For the Company, employees are one of the most important assets. With their knowledge, skills and abilities, they work with commitment and dedication to realize the Company's vision and mission. To get the best results and have a competitive advantage, the Company strives to the maximum extent possible to manage employees with these various potentials.

    In the Company, professional management of employees begins with the recruitment, selection and placement of employees in accordance with the capabilities and career development of each employee. In accordance with the principle of professionalism, Waskita Beton Precast provides equal treatment to all employees, they have equal opportunities in employment, no child labor and forced labor, providing the lowest fixed employee wages at least equal to regional / provincial minimum wages and providing a decent secure working environment.

    To win a tighter competition, the presence of professional and capable employees increasingly finds importance. Therefore, Waskita Beton Precast always strives to improve employee competence through various education and training. In the reporting year, employee development cost was recorded at IDR 4.73 billion, a 28% increase compared to the previous year’s employee development cost of Rp3.70 billion.

    Not less importantly, the Company is also committed to creating a safe and comfortable environment for employees through the fulfillment of Occupational Safety and Health (OSH). In this case, the Company believes that the fulfillment of OSH shall make the entire business process and production chain run well. With the creation of a safe and comfortable work environment, employees will feel more relaxed in their work so that they may work more optimally and productively. The increase in employee performance shall have a positive impact on increasing the Company’s performance therefore it is able to reach the set targets.

  • 29 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    LApoRAN DIREkSI (102-14)boaRD of DIReCToRs’ RePoRT (102-14)

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Komitmen untuk menciptakan zero accident dipegang oleh segenap insan Perseroan. Untuk itu, Waskita Beton Precast mengikutkan karyawannya dalam berbagai pelatihan dan sertifikasi K3. Per 31 Desember 2018, total peserta pelatihan K3 tercatat sebanyak 398 orang. Dengan mengikuti berbagai pelatihan K3 tersebut, maka Perseroan optmistis bisa menekan angka kecelakaan kerja menuju terwujudkan zero accident.

    Di luar manfaat untuk pemangku kepentingan internal, seperti karyawan, Perseroan juga berkomitmen agar keberadaannya juga bermanfaat bagi masyarakat di sekitarnya. Selain membuka lapangan kerja bagi masyarakat lokal di sekitar lokasi operasional Perseroan, komitmen itu juga diwujudkan melalui Program Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Corporate Social Responsibility). Untuk program in, selama tahun 2018, Perseroan mengalokasikan dana sebesar Rp1,64 miliar.

    Apresiasi kami

    Kami menyadari bahwa pencapaian kinerja positif Waskita Beton Precast pada tahun 2018 tak lepas dari peran banyak pihak. Untuk itu, mewakili Direksi, izinkan kami mengucapkan terima kasih kepada kepada Dewan Komisaris, para pemegang saham, pemangku kepentingan dan pemasok yang selalu memberikan dukungan terhadap langkah dan kebijakan Waskita Beton Precast.

    Ungkapan terima juga kami sampaikan kepada seluruh karyawan di semua lini, baik di Kantor Pusat maupun di daerah, yang telah memberikan loyalitas dan dedikasi tinggi untuk memajukan Perseroan. Kami berharap, dukungan serupa terus diberikan agar Waskita Beton Precast dapat terus tumbuh berkembang dan berkelanjutan di tengah kompetisi yang kian ketat.

    Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua.

    The commitment to realizing zero accident is held by all members of the Company. For this reason, Waskita Beton Precast includes its employees in various OSH training and certifications. As of December 31, 2018, there were 398 total OSH training participants. By participating in various OSH trainings, the Company optimists in reducing accidents to realize a zero accident.

    Besides benefits for internal stakeholders like employees, the Company is also committed to benefit the surrounding community. In addition to opening employment opportunities for local communities surrounding its operational locations, this commitment was also realized through the Corporate Social Responsibility Program. For this program, during 2018, the Company allocated funds of Rp1.64 billion.

    our Appreciation

    We recognize that the positive performance achievement of Waskita Beton Precast in 2018 is inseparable from the role of many parties. For this reason, on behalf of the Board of Directors, allow us to extend our sincere gratitude and appreciation to the Board of Commissioners, shareholders, stakeholders and suppliers who always provide support for the steps and policies of Waskita Beton Precast.

    We would also like to express our gratitude and appreciation to all employees in all lines, both at the Head Office and in the areas, who have given high loyalty and dedication to advance the Company. We hope that the same support can be continued so that Waskita Beton Precast can continue growing and sustaining in the midst of increasingly tight competition.

    May the Almighty God always give His blessings to us all.

    Jakarta, Maret 2019Jakarta, March 2019

    PT Waskita Beton Precast Tbk

    Jarot SubanaDirektur Utama

    President Director

  • 30PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    profil perusahaanCompany Profile

    Sejalan dengan meningkatnya pasar beton precast dan ready mix, Perusahaan pun terus menambah kapasitas produksi. Jika pada saat berdiri, kapasitas produksi beton precast tercatat sebesar 800.000 ton per tahun, saat ini kapasitas produksi menjadi 3.500.000 ton per tahun.In line with the increasing market of precast and ready mix concrete, the Company continues to increase productioncapacity. If at the time of establishment, the precast concrete production capacity is recorded at 800,000 tonsper year, currently the production capacity is 3,500,000 tons per year.

  • 31 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

  • 32PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Nama Perusahaan (102-1, 102-5)Company Name (102-1, 102-5) PT Waskita Beton Precast Tbk

    Tanggal Pendirian dan Beroperasi KomersialDate of Establishment and Commercial Operations

    7 Oktober 2014October 07, 2014

    Kegiatan Usaha (102-2)Business Line (102-2)

    Bergerak dalam industri manufaktur beton pracetak (precast) dan ready mix Engaging in precast and ready mix concrete manufacturing industry

    StatusStatus

    Anak Perusahaan PT Waskita Karya (Persero) TbkSubsidiary of PT Waskita Karya (Persero) Tbk

    Dasar Hukum PendirianLegal Basis of Establishment

    Akta Pendirian No. 10 tanggal 7 Oktober 2014, dibuat di hadapan notaris Fathiah Helmi, S.H. yang berdomisili di Jakarta; dan telah disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor AHU-29347.40.10.2014 tanggal 14 Oktober 2014Deed of Establishment No. 10 dated October 7, 2014, passed before Notary Fathiah Helmi, S.H. domiciled in Jakarta, and approved by the Minister of Law and Human Rights Number AHU-29347.40.10.2014 dated October 14, 2014

    Modal DasarAuthorized Capital

    Rp6.326.677.813.600, yang terbagi atas 63.266.778.136 saham dengan nilai nominal masing-masing sebesar Rp100 per lembar sahamRp.6,326,677,813,600, divided into 63,266,778,136 shares with a par value of Rp100 per share

    Jumlah Modal Ditempatkan/Disetor PenuhIssued and Fully Paid Up Capital

    Rp2.636.115.753.400 yang terbagi atas 26.361.157.534 lembar sahamRp. 2,636,115,753,400 divided into 26,361,157,534 shares

    Kepemilikan SahamShares Ownership

    PT Waskita Karya (Persero) Tbk 59,99995%PT Waskita Beton Precast Tbk (Saham Treasury) 7.00000% PT Waskita Beton Precast Tbk (Saham Treasury) 7,00000%Koperasi Waskita 0.00005%Publik 33.00000%Public 33,00000%

    Informasi Umum General Information and Corporate Identity

  • 33 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    INFoRMASI UMUM boaRD of DIReCToRs’ RePoRT (102-14)

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Nama BursaName of Stock Exchange PT Bursa Efek Indonesia/BEI (The Indonesia Stock Exchange/IDX)

    Pencatatan Saham di Bursa SahamShare Listing on IDX

    20 September 2016September 20, 2016

    Kode BursaKode Bursa

    Bursa Efek Indonesia: WSBPBursa Efek Indonesia: WSBP

    Jumlah Karyawan per 31 Desember 2018 (102-7)Number of Employees as of December 31, 2018 (102-7)

    1.508 orang 1.508 employees

    Jaringan Usaha dan ProduksiBusiness and Production Networks

    6 Kantor Area Pemasaran, 11 plant precast, dan 73 Batching plantBatching Plant/6 Area of Marketing Offices, 11 Precast Plants and 68 Batching Plants

    Alamat Kantor Pusat (102-3)Head Office (102-3)

    Gedung Teraskita, Lt. 3-3AJl. MT. Haryono Kav. No. 10A, RT 11, RW 11Kelurahan Cipinang Cempedak, Kecamatan JatinegaraJakarta Timur 13340, IndonesiaGedung Teraskita, Lt. 3-3AJl. MT. Haryono Kav. No. 10A, RT 11, RW 11Kelurahan Cipinang Cempedak, Kecamatan JatinegaraJakarta Timur 13340, Indonesia

    Telepon dan FaksimileTelephone and Fax T: +6221 22892999, F: +6221 29838020

    Email [email protected]

    Situs/Website www.waskitaprecast.co.id

    Media SosialSocial Media

    Instagram: @Waskitabetonprecast Twitter: @Waskita_Precast Linkedin: PT Waskita Beton Precast Tbk Facebook: Humas WBP

    mailto:[email protected]://www.waskitaprecast.co.id

  • 34PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Sekilas Tentang Waskita Beton precastbrief History of Waskita beton Precast

    Perusahaan terus berupaya mengembangkan produk-produk baru agar bisa bersaing dengan kompetitor. Untuk itu, Perusahaan menganggarkan biaya penelitian dan pengembangan sebesar Rp3.048.618.757 pada 2018.the Company continues to developnew products in order to compete with competitors. For this reason, the Company has budgeted research and development costs of Rp3,048,618,757 in 2018.

  • 35 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    SEkILAS TENTANg WASkITA BEToN pRECASTbRIef HIsToRy of WasKITa beTon PReCasT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Sekilas perusahaan

    PT Waskita Beton Precast Tbk, selanjutnya disebut juga dengan Perusahaan atau kami, berdiri pada 7 Oktober 2014. Perusahaan bergerak di bidang industri manufaktur beton pracetak (precast) dan ready mix. Sebagai anak perusahaan PT Waskita Karya (Persero) Tbk, disebut juga dengan WASKITA, kepemilikan saham dimiliki oleh WASKITA sebesar 59,99995%. Saat ini, WASKITA dikenal sebagai perusahaan konstruksi BUMN terkemuka di Indonesia.

    Waskita Beton Precast merupakan pengembangan dari Divisi Precast WASKITA yang mulai beroperasi pada 31 Januari 2013 dengan fokus produksi berupa beton precast dan ready mix. Sejalan dengan berkembangnya kebutuhan beton precast dan ready mix, WASKITA mengambil kebijakan untuk melakukan spin off terhadap Divisi Precast sehingga menjadi entitas usaha mandiri. Pada 7 Oktober 2014, Perusahaan pun resmi berdiri dan tercatat dalam Akta Pendirian No. 10, yang dibuat di hadapan notaris Fathiah Helmi, S.H., di Jakarta. Selanjutnya, pada 14 Oktober 2014, Perusahaan mendapat pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU-29347.40.10.2014.Tahun 2014.

    Kehadiran PT Waskita Beton Precast Tbk sebagai anak perusahaan terbukti mampu memberikan sinergi yang baik dari segi bisnis di sektor konstruksi. Selain berhasil memenuhi kebutuhan beton precast untuk WASKITA, kemampuan Perusahaan untuk memenuhi kebutuhan eksternal juga terus meningkat. Untuk memenuhi kebutuhan pasar yang makin besar, kapasitas produksi pun terus ditingkatkan. Dengan berbagai pencapaian itu, kinerja Perusahaan semakin meningkat, baik pendapatan usaha maupun laba bersih.

    Menimbang bahwa potensi dan prospek usaha beton precast dan ready mix sangat menguntungkan, Perusahaan memutuskan untuk melakukan Penawaran Umum Saham Perdana atau Initial Public Offering (IPO) dan mencatatkan sahamnya melalui Bursa Efek Indonesia (BEI). Peristiwa yang sangat bersejarah bagi Perusahaan tersebut berlangsung pada 20 September 2016. Kala itu, Perusahaan melepas sebanyak-banyaknya 10,54 miliar lembar saham baru dengan harga penawaran Rp490 per lembar saham.

    Company at a glance

    PT Waskita Beton Precast Tbk, hereinafter referred to as “the Company” or “we”, was established on October 7, 2014. The Company engages in the precast and ready mix concrete manufacturing industry. As a subsidiary of PT Waskita Karya (Persero) Tbk, also called WASKITA, Waskita’s share ownership amounted to 59.99995%. At present, WASKITA is known as a leading state-owned construction company in Indonesia.

    Waskita Beton Precast is a development of the WASKITA Precast Division commencing operations on January 31, 2013 with a focus on production of precast and ready mix concrete. In line with the increasing needs of precast and ready mix concrete, WASKITA spinned off its Precast Division to become an independent business entity. On October 7, 2014, the Company was officially established and recorded in the Deed of Establishment No. 10 passed before a notary Fathiah Helmi, S.H., in Jakarta. Subsequently, on October 14, 2014, the Company was approved by the Minister of Law and Human Rights No. AHU-29347.40.10.2014.In 2014.

    The presence of PT Waskita Beton Precast Tbk as a subsidiary proved to be able to provide good synergy in terms of business in the construction sector. Besides being able to meet precast concrete needs for WASKITA, the Company's ability to meet external needs also continues to increase. To cater the growing market needs, production capacity continues to be increased. Given such accomplishments, the Company's performance continues to increase in terms of revenues and net income.

    Considering that the potential and prospects of the precast and ready mix concrete business are very profitable, the Company decided to conduct an Initial Public Offering (IPO) and register its shares through the Indonesia Stock Exchange (IDX). A very historic event for the Company took place on September 20, 2016. At that time, the Company released as many as 10.54 billion new shares at an offering price of Rp.490 per share.

  • 36PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    SEkILAS TENTANg WASkITA BEToN pRECASTbRIef HIsToRy of WasKITa beTon PReCasT

    Bagi Perusahaan, kebijakan melakukan IPO tidak sekadar untuk penguatan modal kerja, namun juga ditujukan guna membangun pengelolaan usaha yang lebih prudent. Dengan demikian, ke depan, Perusahaan dapat bertransformasi secara baik menjadi perusahaan publik yang besar dan tepercaya di sektor manufaktor beton precast dan ready mix.

    Sebelum IPO dilaksanakan, Perusahaan melakukan perubahan Anggaran Dasar guna memenuhi ketentuan dalam pembentukan badan hukum usaha milik publik. Melalui Akta No. 23 Tanggal 8 Juni 2016 yang dibuat di hadapan notaris Fathiah Helmi, S.H., di Jakarta, Perusahaan memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia sesuai dengan Surat Keputusan No. AHU-AH.01.03-0055642 tentang Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan PT Waskita Beton Precast Tbk tanggal 9 Juni 2016 dengan tanda Daftar Perseroan No. 4016060931260152 Tanggal 9 Juni 2016 (Akta No.23/2016).

    Hingga akhir 2018, Perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan Anggaran Dasar di antaranya: Akta No. 55 Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Waskita Beton Precast Tbk yang dibuat di hadapan Notaris Fathiah Helmi, S.H., Notaris di Jakarta dan telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia sesuai dengan Surat Keputusannya No. AHUAH.0103-0110448 tentang Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar PT Waskita Beton Precast Tbk tanggal 21 Desember 2016 (Akta 55/2016).

    Akta No. 60 Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Waskita Beton Precast Tbk yang dibuat di hadapan Dina Chozie, S.H. C.N, Notaris pengganti Fathiah Helmi, S.H., Notaris di Jakarta, akta telah diberitahukan kepada Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia dan telah mendapat Surat Keputusan Persetujuan Perubahan Anggaran Dasar No. AHU0017067.AH.01.02 tanggal 21 Agustus 2017, serta telah didaftarkan pada Daftar Perseroan No. AHU-0102648. AH.01.11 Tahun 2017 tanggal 21 Agustus 2017 dengan Tanda Daftar Perseroan No. 4017081631200223 tanggal 16 Agustus 2017 (Akta No. 60/2017)

    For the Company, the IPO policy is not only to strengthen working capital, but also to build a more prudent business management. Thus, in the future, the Company can transform well into a large and trusted public company in precast and ready mix concrete manufacturing sector.

    Prior to IPO, the Company made amendments to the Articles of Association to fulfill the provisions in the establishment of publicly owned business legal entities. Through Deed No. 23 June 8, 2016 made before a notary Fathiah Helmi, S.H., in Jakarta, the Company obtained approval from the Minister of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia in accordance with Decree No. AHU-AH.01.03-0055642 concerning Receipt of Notification of Changes in Company Data PT Waskita Beton Precast Tbk dated June 9, 2016 with Company Registration Certificate No. 4016060931260152 dated June 09, 2016 (Deed No.23 / 2016).

    Until the end of 2018, the Company has undergone several amendments to the Articles of Association including:Deed No. 55 Decision of Extraordinary General Meeting of Shareholders of PT Waskita Beton Precast Tbk made before Notary Fathiah Helmi, S.H., Notary in Jakarta and has obtained approval from the Minister of Law and Human Rights of Republic of Indonesia in accordance with its Decree No. AHUAH.0103-0110448 concerning Receipt of Notification of Amendment to Articles of Association of PT Waskita Beton Precast Tbk dated December 21, 2016 (Deed 55/2016).

    Deed No. 60 Declaration of Extraordinary General Meeting of Shareholders of PT Waskita Beton Precast Tbk made before Dina Chozie, S.H. C.N, replacement Notary in Fathiah Helmi, S.H., Notary in Jakarta, the deed has been notified to the Minister of Law and Human Rights and has obtained a Decree Approval of Amendment to Articles of Association No. AHU0017067.AH.01.02 dated August 21, 2017, and has been registered with Company Register No. AHU-0102648. AH.01.11 Year 2017 dated August 21, 2017 with Company Registration Number No. 4017081631200223 dated August 16, 2017 (Deed No. 60/2017)

  • 37 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    SEkILAS TENTANg WASkITA BEToN pRECASTbRIef HIsToRy of WasKITa beTon PReCasT

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Sejalan dengan meningkatnya pasar beton precast dan ready mix, Perusahaan pun terus menambah kapasitas produksi. Jika pada saat berdiri, kapasitas produksi beton precast tercatat sebesar 800.000 ton per tahun, maka per 31 Desember 2018, kapasitas produksinya mencapai 3.500.000 ton per tahun. Kapasitas sebesar itu ditopang oleh beroperasinya 11 (sebelas) plant precast, dan 73 batching plant yang tersebar di Pulau Jawa, Sumatera, dan Sulawesi. Hingga saat ini, Perusahaan telah merampungkan berbagai proyek di Indonesia, seperti pembuatan jalan tol, jembatan, gedung bertingkat tinggi dan revitalisasi sungai. (102-4)

    Selain berorientasi pada kualitas produk, Perusahaan juga berkomitmen untuk terus berekspansi dengan membuka plant-plant baru untuk memenuhi potensi pasar beton precast dan ready mix di Indonesia. Dengan rencana jangka panjang yang terarah dan didukung oleh portofolio proyek di lokasi-lokasi yang strategis, Waskita Beton Precast optimistis mampu berkembang menjadi perusahaan beton terkemuka dan diperhitungkan di Tanah Air.

    In line with the increasing market of precast and ready mix concrete, the Company continues to increase production capacity. If at the time of establishment, the precast concrete production capacity is recorded at 800,000 tons per year, so as of December 31, 2018, the production capacity reaches 3,500,000 tons per year. Such capacity is supported by the operation of 11 (eleven) precast plants, and 73 batching plants spread across Java, Sumatra and Sulawesi. Until now, the Company has completed various projects in Indonesia, such as the construction of toll roads, bridges, high-rise buildings and river revitalization. (102-4)

    Besides being oriented to product quality, the Company is also committed to continue to expand by opening new plants to meet the market potential of precast and ready mix concrete in Indonesia. With a long-term plan that is directed and supported by a portfolio of projects in strategic locations, Waskita Beton Precast is optimistic that it can develop into a leading and considered concrete company in the country.

  • 38PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Visi, Misi, Budaya dan Motto perusahaan (102-16)Vision, mission, Corporate Culture and motto (102-16)

    Visi Vision Menjadi Perusahaan yang terdepan di Indonesia di bidang manufaktur precast, ready mix, quary, jasa konstruksi dan postension precast concrete.“To become the leading company in Indonesia in the Precast Manufacturing, Ready Mix, Quarry, Construction Services and Postension Precast Concrete Sectors”

  • 39 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    VISI, MISI, BUDAyA DAN MoTTo pERUSAhAAN (102-16)VIsIon, mIssIon, CoRPoRaTe CulTuRe anD moTTo (102-16)

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Visi, Misi, Budaya dan Motto perusahaan (102-16)Vision, mission, Corporate Culture and motto (102-16)

    mission MisiMembuat produk secara terus menerus, memenuhi persyaratan yang

    ditetapkan oleh pelanggan serta melakukan inovasi dalam pengembangan produk dan mendapatkan pengakuan dari pelanggan.

    Menjadikan SDM yang kompeten dan ahli di industri precast, ready mix, quary, jasa konstruksi dan postension precast concrete.

    Menjalin hubungan saling menguntungkan dengan pihak-pihak yang berkontribusi terhadap kemajuan perusahaan.

    Memanfaatkan teknologi informasi dalam mencapai daya saing.Making the product continuously, meeting the customer’s requirements as well as be

    innovative in product development and in gaining recognition from customers.Creating competent human capital and experts in the Precast, Ready Mix, Quarry,

    Construction Services and Postension Precast Concrete Industries.Establishing mutually beneficial relationships with parties that contribute to the company’s

    advancement.Employing information technology to increase competitiveness.

  • 40PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    VISI, MISI, BUDAyA DAN MoTTo pERUSAhAAN (102-16)VIsIon, mIssIon, CoRPoRaTe CulTuRe anD moTTo (102-16)

    InTegrITyIntegritas (Jujur, Adil, Disiplin)

    Menunjukkan konsistensi antara pikiran, kata dan perbuatan yang selaras dengan norma & etika

    profeSSIonaLISMAhli di bidangnya, menjalankan hak dan

    kewajiban, bekerja efektif dan efisien Memiliki kompetensi terbaik dan menjalankan tugas

    dan tanggung jawab

    TeaMWorKTerbuka, Komunikatif, Peduli

    Menjalin hubungan yang sinergis dengan berbagai pihak dilandasi rasa saling percaya, saling menghargai

    dan itikad yang baik

    exceLLenceKreatif dan Inovatif, Proaktif dan

    Responsif, Tangguh dan MilitanMelakukan dan memberikan hasil terbaik menuju

    kesempurnaan

    InTegrITyHonesty, Fairness, DisciplinDemonstrate consistency between thoughts, words and actions that are in harmony with norms & ethics

    profeSSIonaLISMExperts in their fields, rights and obligations, to work effectively and efficiently)Have the best competencies and carry out their duties and responsibilities

    TeaMWorKOpen, Communicative, CaringEstablishing synergic relationships with various parties is based on mutual trust, mutual respect and good faith

    exceLLenceCreative and Innovative, Proactive and Responsive, Tough and MilitantDo and give the best results to perfection

    Budaya yang ditetapkan dan diterapkan kepada seluruh insan Perusahaan terangkum dalam istilah IPTEX (Integrity, Profesionalism, Teamwork & Excellence).

    Corporate culture that is determined and implemented to all members of the Company is summarized in the term “IPTEX” (Integrity, Professionalism, Teamwork, and Excellence)

    Budaya perusahaanCorporate Culture

    IpTex

  • 41 PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    VISI, MISI, BUDAyA DAN MoTTo pERUSAhAAN (102-16)VIsIon, mIssIon, CoRPoRaTe CulTuRe anD moTTo (102-16)

    LAPORAN BERKELANJUTAN 20182018 Sustainability Report

    Sebagai yang terdepan, Waskita Beton Precast percaya bahwa etika kerja adalah menjalani dengan tindakan nyata. Walaupun dengan line usaha di bidang manufaktur precast, readymix, quarry, jasa konstruksi dan post tension precast concrete, Perusahaan melihat jauh dari hanya bentuk fisik produk yang diciptakan, namun lebih kepada esensi produk tersebut yakni sebagai pondasi pergerakan kehidupan. Oleh karena itu, “Dedication for Movement” diciptakan sebagai dasar budaya etika Perusahaan demi selalu memberi kesempurnaan dalam tindakan nyata untuk tujuan yang lebih baik

    As the foremost, Waskita Beton Precast believes that work ethics is to live with real action. Even with business lines in manufacturing precast, readymix, quarry, construction services and post tension precast concrete, the Company looks far not only the physical form of the product created, but more to the essence of the product that is as the foundation of the movement of life. Therefore, "Dedication for Movement" was created as a basis for a culture of corporate ethics in order to always give perfection in concrete actions for a better goal.

    Motto perusahaanCompany motto

  • 42PT WaskiTa BeTon PrecasT TBk

    CARE, USEFUL AND SUSTAINABLE Peduli, Bermanfaat Dan Berkelanjutan

    Komposisi pemegang Saham (102-5)shareholder Composition (102-5)

    Logo perusahaanCompany logo

    KaTa “WasKITa”Melambangkan bahwa Perusahaan merupakan bagian dari grup Waskita dimanakata “Waskita” berarti mampu memprediksi dan mengantisipasi perubahan lingkungan usaha pada masa mendatang.

    THe WoRD "WasKITa"Symbolizing that the Company is part of the Waskita group where "WASKITA" means being able to predict and anticipate changes in the business environment in the future.

    KaTa “PReCasT”Melambangkan bahwa Perusahaan merupakan entitas usaha yang bergerak dalam industri Precast dan Ready Mix.

    THe WoRD "PReCasT"Symbolizes that the Company is a business entity engaged in the Precast and Ready Mix industry.

    GambaR oRanye melInGKaRMelambangkan optimisme, dansemangat

    profesionalisme untuk bersama sama mencapai tujuan Perusahaan.

    CIRCulaR oRanGe ImaGeSymbolizes optimism, and the spirit of

    professionalism to jointly achieve the Company's goals.

    HuRuf “W” PaDa WaRna bIRu Tua

    Menggambarkan pelayanan terpadu dengan menghasilkan produk yang

    berkualitas tinggi dengan biaya yang efisien dan pengiriman tepat waktu.

    THe leTTeR "W" In DaRK blueDescribe integrated services by producing high

    quality products at a cost efficient and timely delivery

  • 43 PT WaskiTa BeTon